Wawasan

Wawasan Usaha dan Bisnis” adalah kategori yang berisi analisis mendalam, pengetahuan terkini, dan pandangan ahli tentang dunia usaha dan bisnis. Kategori ini dirancang untuk memberikan pembaca pemahaman yang lebih luas dan komprehensif tentang berbagai aspek dan dinamika dalam bisnis, sehingga mereka bisa membuat keputusan yang lebih baik dan strategis dalam menjalankan usahanya.

Investasi? Price Earnings Ratio Adalah Solusi Tepat Agar Bisa Untung Besar

Dalam memutuskan untuk melakukan sebuah investasi pada sebuah bisnis, pasti semua orang akan memilih perusahaan atau bisnis yang memiliki prospek keuntungan yang menggiurkan. Hal ini sangat wajar, karena nilai investasi yang dikeluarkan harus bisa kembali dan memberikan nilai tambah agar bisa meningkatkan pendapatan. Price earnings ratio adalah salah satu cara yang banyak digunakan untuk mengetahui […]

Brand Awareness Artinya Apa? Penting Loh Untuk Usahamu

Bagi yang belajar mengenai pemasaran, pasti sering mendengar istilah brand awareness. Namun, apakah semua orang yang belajar pemasaran sudah memahami apa itu yang disebut dengan brand awareness tersebut? Dalam bahasa awam, brand awareness artinya adalah merek yang paling dikenal. Sebagai contoh, bila seseorang disebutkan salah satu merek minuman kemasan secara cepat. Maka merek yang disebut […]

Marketing Planning Adalah Kunci Keberhasilan, Ini Caranya!

Marketing merupakan salah satu bagian penting dalam sebuah usaha. Bisa disebut, marketing merupakan ujung tombak perusahaan yang berfungsi untuk mendatangkan penghasilan pada perusahaan. Oleh karena itu, sistem marketing harus dirancang sedemikian rupa agar mampu mengoptimalkan pendapatan perusahaan. Itulah mengapa, membuat marketing planning adalah hal yang sangat penting untuk bisa meraup keuntungan sebanyak mungkin. Tanpa disertai […]

Pengertian, Komponen Dan Fungsi Enterprise Value Adalah Apa? Yuuk Simak Ulasannya

Dalam dunia bisnis banyak muncul beberapa istilah yang berasal dari bahasa asing. Salah satu istilah yang sering dijumpai dalam dunia bisnis adalah enterprise value. Meski sering disebut, namun belum banyak orang yang mengerti, apa yang disebut dengan enterprise value tersebut. Padahal enterprise value adalah sebuah sebuah parameter penting yang bisa digunakan untuk menilai sebuah bisnis. […]

Apakah Itu Big Data? Ini Dia Penjelasan Dan Manfaatnya

Istilah big data, akhir-akhir ini banyak terdengar di berbagai media massa. Namun, mungkin belum banyak orang yang tahu mengenai definisi dari big data itu sendiri. Secara sederhana, istilah big data sangatlah penting dalam proses pengambilan sebuah keputusan di era digital seperti sekarang ini. Nah, agar lebih memahami secara lengkap apakah itu big data, akan dijelaskan […]

Sebutkan Contoh Usaha Jasa Profesi! Nomor 5 Banyak Yang membutuhkan

Ketika krisis akibat pandemi melanda dunia pada tahun 2020 kemarin, banyak pihak yang kehilangan pekerjaan dan usahanya bangkrut. Namun demikian, hal ini bukan berarti menjadi masalah besar bagi sebagian kalangan. Bahkan dengan adanya krisis tersebut memunculkan berbagai kreativitas baru di tengah masyarakat terkait profesi yang menjual jasa. Nah, sebutkan contoh usaha jasa profesi yang muncul […]

Customer Relationship Management Artinya Apa? Ini Komponen-Komponennya

CRM atau Customer Relationship Management artinya kombinasi dari praktik, strategi, dan teknologi yang digunakan perusahaan untuk mengendalikan dan menganalisis interaksi pelanggan dan data. Tujuan dari CRM yaitu untuk meningkatkan layanan dengan pelanggan dan membantu pelanggan untuk meningkatkan penjualan. Lebih detail mengenai sistem CRM dijelaskan dalam artikel berikut.  Customer Relationship Management Artinya dan Manfaat bagi Bisnis […]

Inilah Contoh RAB Usaha Makanan Sederhana Sebagai Referensi, Cocok Bagi Pemula

Contoh RAB usaha makanan adalah contoh perencanaan anggaran biaya yang perlu dikeluarkan saat hendak membuka usaha makanan. RAB atau Rencana Anggaran Biaya untuk usaha makanan dihitung dalam jangka waktu tertentu, umumnya perhitungan selama satu bulan. Contoh RAB usaha makanan sangat bermanfaat sebagai perkiraan atau patokan berapa besar biaya yang dibutuhkan sehingga pebisnis makanan dapat melakukan […]

Contoh Stock Keeping Unit untuk Pengelolaan Persediaan Produk

Stock Keeping Unit (SKU) merupakan identifikasi unik yang digunakan untuk memantau persediaan produk dalam sebuah bisnis. Contoh Stock Keeping Unit berupa kode yang diberikan untuk setiap produk dalam sistem persediaan perusahaan. Adanya SKU memungkinkan bisnis untuk melacak tingkat stok dan penjualan dengan lebih mudah. Ini banyak digunakan dalam bisnis ritel dan fashion yang memiliki banyak […]

Business Process Modelling Adalah Peta Alur Kerja, Ini Variasi Tekniknya!

Pengusaha menginginkan bisnis berjalan secara efektif dan efisien, salah satunya terkait dengan workflow atau alur kerja. Business Process Modelling adalah peta alur kerja yang bisa membuat proses atau alur kerja menjadi bisa dimengerti, dianalisa dan berubah ke arah positif. Menggunakan diagram dapat membantu untuk memvisualisasikan proses dan membuat keputusan yang lebih baik. Simak penjelasan berikut […]

More posts